Humas Tebet, Sabtu 18 Agustus 2012
Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, aman, nyaman dan damai di wilayah Tebet saat Malam Takbir dan Sholat Idul Fitri 1433 H , Kapolsek Tebet Kompol Suyatno.SH mengelar Apel Kesiapan yang di hadiri dari Koramil , Satpol PP , Puskesmas dan Pokdarkamtibmas KSK dengan kuat seluruhnya 125 personil.
Pos Pelayanan Malam Takbir meliputi , TL Pancoran , SMP N 115 , Fly Over Casalanca, Magazen dan pintu kereta Bukit Duri dengan memeriksa kendaraan yang melintas. Melalui Binmas dan Patroli Sabhara menyampaikan himbuan kewarga masyarakat untuk tidak melaksanakan takbir kelilin dan Pengamanan 15 lokasi yang digunakan Sholat Idul Fitri 1433 H
Tidak ada komentar:
Posting Komentar